Selasa, 04 Januari 2011

RANGKUMAN MATERI 5 PTI



PROGRAM APLIKASI
Adalah program yang digunakan khusus untuk tujuan tertentu atau program yang biasa dipakai untuk melakukan tugas-tugas spesifik.

KARAKTERISTIK PC SOFTWARE
-          User friendly
-          Easy
-          Intuitive
-          Minimum training and documentation needed to use

TIPE-TIPE SOFTWARE PAKET ATAU KOMERSIAL
-          Dijual di toko-toko, catalog dan bisa di download melalui WWW
-          Diperoleh dari pembuat software
-          Harus di install

PEMBAGIAN PROGRAM APLIKASI
-          Word processing (pengolah kata) seperti Ms Window dan open office writer
-          Spreadsheet ( pengolah angka ) seperti Excel dan open office calc
-          Presentasi seperti power point, open office impress dan macromedia flash
-          Database ( pengolah kata ) seperti Microsoft access, dbase III, foxpro dan open office base
-          Design grafis ( pengolah gambar ) seperti adobe photoshop, corel draw, Microsoft picture manager, open office draw dan paint
-          CAD/ computer aid design ( berorientasi pada rancangan bangunan dan mesin ) seperti AutoCAD dan 3Dmax
-          Multimedia (merubah data menjadi hiburan) seperti winamp, media player, real player dan cyberlink power DVD
-          Internet browser seperti internet explorer, Mozilla firefox, opera dan google chrome

UTILITY SISTEM (program bantu sistem operasi) seperti :
-          Format factory ( mengelola gambar dan suara )
-          Format pdf, contohnya dopdf 7
-          Winrar (mengompres file )
-          tuneUp utilities ( meningkatkan kinerja sistem operasi )
-          anti virus ( menjaga keamanan computer )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar